Malam Basah
Hujan turun menyebar di atas bumi
katak-katak kecil melompat kegirangan di keriangan rinai air hujan..
Dingin merasuk sukma
Menusuk-nusuk menggetarkan badan..
Gelap gulita malam
Burung hantu tajam menatap dibawah pelindung
Pohon kelapa bergoyang kaku menghempas air
Daun lebar mengkebas-kebas..
Sepi..
hanya gemuruh air hujan yang berpesta di luar sana..
ambarawa 11:33 pm
katak-katak kecil melompat kegirangan di keriangan rinai air hujan..
Dingin merasuk sukma
Menusuk-nusuk menggetarkan badan..
Gelap gulita malam
Burung hantu tajam menatap dibawah pelindung
Pohon kelapa bergoyang kaku menghempas air
Daun lebar mengkebas-kebas..
Sepi..
hanya gemuruh air hujan yang berpesta di luar sana..
ambarawa 11:33 pm
Komentar
Posting Komentar
I will be happy reading your comment and response. Tell me what you think please :D