Aku Terlalu....

Malam
Bintang
Rembulan
Kantuk
Letih
Lemah
Hancur
Raga
Ruwet
Amarah
Merah
Hitam
Luluh...

Komentar

  1. ketika letih yang kau rasa
    tutuplah matamu
    coba bayangkan hari esok yang lebih cerah,
    bayangkan hari dimana
    ketika kau mendapatkan semua yang kau inginkan,
    semua yang kau impikan
    malam yang membuatmu lelah dan letih akan menjadi sebuah kenangan yang membuatmu tersenyum dan mengatakan "aku berhasil"...

    BalasHapus

Posting Komentar

I will be happy reading your comment and response. Tell me what you think please :D

Postingan populer dari blog ini

The Gogons “James and the incredible incidents” by Tere Liye

Ketinggalan Kereta

Corat coretku (sebuah cerita)