Sesuatu
suatu ketika aku berjalan di kegelapan malam tak ada ketakutan sama sekali yang kutahu sesuatu itu membuatku berani melangkah kurelakan rasa lelah merengek menahanku Tapi. kekuatan itu tak sanggup melawannya yang kutau sesuatu itu menguatkanku Aku tidak tau... Apakah jalan yang gelap ini akan memberikanku cahaya? yang kutau...sesuatu itu membuatku tegar.. Sesuatu itu....adalah cahayaMu Ketika aku sendirian Kau mengirimkan sahabat-sahabat terbaik untukku Ketika aku menangis Kau mengirimkan pundak-pundak terbaik untukku bersandar Ketika aku terlalu lemah untuk bangkit Kau mengirimkan tanganMu melalui sahabat-sahabatku... Terima kasihku untukMu Telah mengirimkan malaikat itu untukku.... semarang 18042012 ini tulisan yang sangat geje...